Oyot Pring (Akar Bambu) adalah nama blog yang diresmikan pada tanggal 23 Desember 2011. ebenarnya blog ini yang berdiri pada tanggal 6 Juni 2011 karena belum sreg dengan nama blognya jadi baru diresmikan pada tanggal tersebut di atas. Blog ini sebelumnya mengalami renovasi-renovasi yang dulunya bernama ELMONE, Klik Si Udin, ASolution, JavaRasta, MR™.Blog dan sekarang berubah menjadi Oyot Pring. Blog ini juga masih dalam tahap penyempurnaan agar menjadi blog yang profesional. Inspirasi saya membuat blog ini berasal dari kakak saya yang membuat blog kemudian saya ikut-ikutan membuatnya. Dulu saya tidak tau apa itu blogspot bahkan tidak mengenalnya sedikitpun, tetapi sekarang sudah mulai sedikit-sedikit mengerti apa itu blogspot yang sebenarnya. Semakin lama saya semakin memperdalam tentang blogspot, dari mencoba-coba widget atau edit HTML, dll dari teman-teman blogger untuk membangun Blog ini lebih profesional dan menarik. Semua isi artikel di Oyot Pring berasal dari ide saya sendiri dan dari Web / blog lain. Meskipun dari sumber lain saya tidak akan lupa menambahkan privasi di setiap postingan.
Visi blog ini yaitu berbagi ilmu dan Informasi secara GRATIS ! untuk kalangan miskin atau kaya, muda atau tua, laki atau perempuan pokonya semuanya boleh mengakses Ilmu & Informasi dari saya agar bisa diterapkan dalam menjalani hidup ini. Semoga bermanfaat. Amiiiiinn..
Teknologi masa depan yang berkembang pesat jangan membuat kita menjadi budak teknologi tetapi perbudaklah teknologi supaya kita bisa mengendalikan laju teknologi yang sekarang maju. Semangat menuju masa depan yang ceria.
Powered by
2011-2012
0 comments:
Post a Comment
Tinggalkan Komentar anda disini